Jika Moms adalah warga baru Depok dan belum terlalu mengenal wilayah Depok, tak perlu khawatir. Teknologi internet bisa membantu Moms dalam mengenal seluk beluk di Kota Depok. Misalnya, Moms bisa menggunakan Google Maps untuk berkeliling kota tanpa tersesat. Contoh lain, Moms bisa mengenal toko sayur terdekat di Depok lewat aplikasi Titipku.
Seperti yang sudah kita tahu sebelumnya, bahwa Titipku sudah tersedia di tujuh pasar di lima kecamatan di Kota Depok. Dari ketujuh pasar tersebut, ada total 44 toko sayur terdekat di Depok yang sudah terdaftar di aplikasi Titipku.
Apa sajakah nama toko sayur terdekat di Depok yang sudah tersedia di Titipku? Berikut daftar toko sayurnya.
Baca Juga: Yuk Belanja Sayur di Pasar Terdekat di Jakarta Timur
Daftar Toko Sayur Terdekat di Depok
Toko sayur terdekat di Depok yang ada di daftar ini sudah dikelompokkan berdasarkan lokasi pasar tempat toko-toko ini berjualan. Jadi, pastikan Moms tahu dulu pasar mana yang terdekat dari rumah Moms ya!
Pasar Reni Jaya Lama
- Lapak Sayur Wiwie
- Lapak Sayur Bapak Iwan
- Lapak Sayur Santi
- Lapak Sayur Bang Mangku
- Lapak Sayur Mamah Angger
- Lapak Sayur Bang Dedi
Pasar Pal Tugu
- Lapak Sayur Mayur Ibu Lestari
- Lapak Sayur Mayur Ibu Rita
- Kios Sayur Ibu Endang
- Lapak Sayur Ibu Dian
- Toko Bima Sayur Ibu Romlah
- Toko Ibu Siti Sembako & Sayur
- Kios Sayur dan Sembako Sumber Rezeki
Pasar Cisalak
- Kios Sayur Anjaz
- Kios Sayur Bu Asih
- Lapak Sayur Ibu Rina
- Kios Sayur Yoyo
- Kios Sayur Pak Awan
- Kios Sayur Nusantara Bude Salamah
- Kios Sayur Pak Udin
- Lapak Sayur 2 Putri Bu Emay
Pasar Segar Cinere
- Olik Sayur
Pasar Depok Jaya
- Lapak Sayur Mayur Warsini
- Kios Sayur Mama Intan
- Toko Sayur Pak Parmin
- Toko Mba Sum Sayur
- Lapak Sayur Pak Untung
- Kios Sayur Ibu Bahar
- Kios Sayur Mbak Dwi
- Edo Sayur/Ucok Sayur
- Toko Sayur Jelita Lubis
- Kios Sayur Bang Anton
- Febri Sayur Bumbu Kelapa Santan Murni
- Kios Sayur Mas Tri
Pasar Agung Depok 2
- Sayur Mayur Ardi
- Lapak Sayur Bang Ical
- Sayur Pak Regal
- Lapak Putra Sayur
- Toko Bumbu dan Sayur Pak Yanto
- Sayur Segar Bu Noto
- Toko Sayur Bu Ipah
- Lapak Sayur Hj. Adimas
- Lapak Sayur dan Buah Ibu Eka
- Los Sayur Bang Asik
Baca Juga: Mau Belanja? Ini Rekomendasi Pasar Terdekat di Jakarta Barat
Belanja di Toko Sayur Terdekat Depok Lewat Titipku
Bagi Moms yang tinggal di Kota Depok dan ingin berbelanja di toko sayur terdekat di Depok, kini bisa dilakukan lewat aplikasi Titipku.
Titipku adalah aplikasi yang memungkinkan Moms berbelanja dari pasar tradisional, pasar modern, maupun supermarket terdekat secara online. Aplikasi ini sudah tersedia baik di Google Playstore maupun Apple Appstore.
Banyak keuntungan yang bisa didapat dengan berbelanja di Titipku. Di antaranya:
- Proses belanja jadi lebih praktis dan aman karena pelanggan tak perlu datang langsung ke pasar.
- Belanja bisa jadi lebih hemat karena ada promo seperti: gratis ongkir, diskon, cashback, dan tebus murah di Titipku.
- Ada garansi jika produk yang diterima rusak ataupun busuk.
Saat ini, Titipku sudah tersedia di tujuh pasar di Kota Depok. Ketujuh pasar ini tersebar di lima kecamatan yang ada di Kota Depok.
Segera unduh Titipku di smartphone Moms dan rasakan segudang keuntungan saat berbelanja di toko sayur terdekat di Depok lewat aplikasi Titipku. Titipku bisa diunduh di smarphone Android maupun iPhone.
-
Daftar Toko Sayur Terdekat di PasMod Paramount – Titipku Blog 15 February 2023[…] Juga: Daftar Toko Sayur Terdekat di Depok yang Tersedia di Titipku Kandungan Gizi Sayuran Merah yang Ada di Toko Sayur Terdekat di Bogor Intip Rekomendasi Toko Sayur […]
-
Ini Kuliner Depok 24 Jam yang Viral dan Instagramable – 04 December 2022[…] Juga: Daftar Toko Sayur Terdekat di Depok yang Tersedia di Titipku Pasar-pasar Terdekat di Depok yang Tersedia di Titipku Titipku Jadi Juri Lomba Inovasi Pasar Rakyat […]
-
Intip Rekomendasi Toko Sayur Terdekat di Jakarta Barat – Titipku 12 August 2022[…] Baca Juga: Daftar Toko Sayur Terdekat di Depok yang Tersedia di Titipku […]